Indonesia memang dikenal sebagai produsen rokok kretek karena menjadi penguasa di negerinya sendiri. Saking terkenalnya, perusahaan2 luar negeri melakukan propaganda agar bisa menguasai pasar rokok Indonesia. Orang luar mungkin lupa sejarah atau gak mautahu, bahwa sebenarnya sejak jaman kolonial Indonesia juga udah jadi produsen tembakau cerutu kelas dunia, Lur. Bahkan pernah merajai balai lelang tembakau cerutu di Bremen, Jerman. Kalo mereka tahu, jangan2 tembakau cerutu juga bakal dikuasai dengan melakukan kampanye menjelek-jelekkan tembakau itu. Sejak Deli meredup sebagai penghasil tembakau…